Breaking News

Nasional

 Pamekasan Bawa Pulang 4 Medali di PON XXI, 1 Emas dan 3 Perak

KARIMATA.NET, ACEH – Atlet Cabor Karate Beregu asal Kabupaten Pamekasan berhasil menyumbangkan medali Perak untuk Jawa Timur pada Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh – Sumatera Utara. Djohan Susanto, Ketua Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kabupaten Pamekasan mengatakan bahwa total perolehan 4 medali, diantaranya 1 medali emas dan 3 medali perak beregu. “Alhamdulillah, Pamekasan dapat 4 medali, 1 medali emas …

Read More »

KPU Pamekasan Catat 359.013 Pemilih Baru untuk Pilkada 2024, Mayoritas Didominasi Milenial dan Gen Z

KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Pamekasan mencatatkan sebanyak 359.013 pemilih baru yang akan berpartisipasi dalam pelaksanaan Pilkada yang dijadwalkan pada 27 November 2024 mendatang. Hal ini diungkapkan oleh Mohammad Halili, anggota KPU Pamekasan dari Divisi Perencanaan, Data, dan Informasi. Menurut Halili, pemilih baru ini didominasi oleh generasi milenial dan Gen Z, yang bersama-sama membentuk mayoritas pemilih. Dari total …

Read More »

Pasar Kolpajung Siap Diresmikan, Tim Advance Wapres Ma’ruf Amin Lakukan Pengecekan Terakhir

KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Tim Advance dari Sekretariat Wakil Presiden Ma’ruf Amin melakukan kunjungan dan pengecekan Pasar Kolpajung Pamekasan pada hari ini, Kamis (19/09/2024) siang sebagai persiapan menjelang peresmian pasar tersebut. Kunjungan ini bertujuan untuk memastikan kesiapan teknis dan fasilitas pasar sebelum diresmikan secara langsung oleh Wakil Presiden RI. Ahmad Basri Yulianto, Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Pamekasan, menjelaskan bahwa …

Read More »

Tahap Pertama Logistik Pilkada 2024 Tiba di Pamekasan, Ribuan Kotak Suara Diterima KPU

KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Pamekasan mulai menerima logistik Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak 2024. Ketua KPU Pamekasan Mahdi, mengungkapkan bahwa pihaknya telah menerima 2.570 kotak suara dalam pengiriman tahap pertama. Logistik ini akan digunakan pada pelaksanaan Pilkada yang dijadwalkan berlangsung pada 27 November mendatang. Selain kotak suara, sejumlah perlengkapan logistik lainnya seperti tinta, segel, tanda pengenal, …

Read More »

FKUB Pamekasan Satukan Tokoh Agama untuk Jaga Kerukunan Jelang Pilkada

KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Kabupaten Pamekasan menggelar pertemuan tokoh lintas agama di Pendopo Ronggosukowati, Pamekasan, pada Rabu (18/09/2024) pagi.  Acara yang bertujuan untuk mempererat silaturahmi antar umat beragama ini dihadiri oleh berbagai elemen penting, termasuk Jajaran Forkopimda Kabupaten, Subdit Politik dan Keamanan Polda Jatim, Bakesbangpol Jatim, Ketua FKUB Provinsi Jawa Timur, Kemenag Pamekasan, Dandim 0826 Pamekasan …

Read More »

Kapolres Sumenep Soroti Kinerja Kapolsek dalam Ungkap Kasus Curanmor

KARIMATA.NET, SUMENEP – Polres Sumenep menggelar Analisa dan Evaluasi (Anev) Kamtibmas periode Juli hingga Agustus 2024 yang bertempat di Pantai Lombang, Kecamatan Batang-Batang, Kabupaten Sumenep. Acara yang dihadiri oleh para Pejabat Utama (PJU) Polres Sumenep dan Kapolsek jajaran ini dipimpin langsung oleh Kapolres Sumenep, AKBP Henri Noveri Santoso, S.H., S.I.K., M.M. Dalam kesempatan tersebut, Kapolres menyampaikan evaluasi mengenai situasi keamanan …

Read More »

Rakhmat Basuki Soroti Keterbatasan Persiapan Usai Kalah dari PSBS Biak

KARIMATA.NET, BALI – Madura United harus menelan kekalahan tipis 1-2 dari PSBS Biak dalam laga BRI Liga 1 2024/2025 yang digelar di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali. Kekalahan ini menjadi pukulan berat bagi skuad Laskar Sape Kerrab, terutama setelah persiapan yang terbatas. Pelatih Caretaker Madura United, Rakhmad Basuki, menyatakan bahwa persiapan satu hari saja sebelum pertandingan belum cukup …

Read More »

Resmi Berlaku, Kartu BPJS Kesehatan Jadi Syarat Pembuatan SKCK

KARIMATA.NET, PAMEKASAN – BPJS Kesehatan atau Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) menjadi salah satu syarat dalam penerbitan Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK) Per 1 Agustus 2024. Hal itu tertuang dalam Peraturan Kepolisian (Perpol) Nomor 6 Tahun 2023, semua pemohon SKCK diwajibkan untuk menunjukkan kepesertaan aktif dalam Program JKN dari BPJS Kesehatan. Indi Mizar, Staf Administrasi Kepesertaan BPJS Kesehatan mengatakan kebijakan itu …

Read More »

Ungkap Kasus Narkoba, Satresnarkoba Polres Sumenep Amankan 51,54 Gram Sabu

KARIMATA.NET, SUMENEP – Satresnarkoba Polres Sumenep berhasil melakukan ungkap kasus Narkoba jenis sabu, di Jalan K. Mudhfar Desa Kebunan, Kecamatan Kota Sumenep, Kabupaten Sumenep, Sabtu (14/09/2024) sekitar pukul 00.30 WIB. AKP Widiarti S.,S.H, Kasi Humas Polres Sumenep menjelaskan terlapor atas nama AR (33 tahun) warga Dusun Manjingan RT/RW : 02/04, Desa Bulla’an, Kecamatan Batuputih, Kabupaten Sumenep. “ Kronologi kejadian berawal …

Read More »

Tercebur ke Dalam Sumur, Seorang Wanita Ditemukan Meninggal Dunia

KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Seorang wanita berusia 55 tahun ditemukan meninggal dunia di dalam sumur dengan kedalaman sekitar 20 meter di Dusun Konten, Desa Banyupelle, Kecamatan Palengaan Pamekasan. Kasi Humas Polres Pamekasan, AKP Sri Sugiarto mengatakan kejadian nahas tersebut terjadi pada Jum’at (13/09/2024). Kronologi awal sekitar pukul 04.00 WIB suami korban pergi ke pasar, setelah pulang sekitar jam 05.00 WIB istri …

Read More »