Pamekasan

Polres Pamekasan Ringkus Residivis Pelaku Curanmor

KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Polres Pamekasan menangkap residivis pelaku pencuri dan penadah kendaraan bermotor di Wilayah Hukum Polres Pamekasan. Saat konferensi pers di Gedung Bhayangkara Polres Pamekasan, AKBP Jazuli Dani Iriawan Kapolres Pamekasan mengungkapkan, penangkapan pelaku atas laporan salah satu warga Desa Teja Timur, Kecamatan Kota, Kabupaten Pamekasan. “Dua tersangka masing-masing inisial M (26) dan FA (36) mengaku telah melakukan pencucian …

Read More »

Pemkab Pamekasan Apresiasi Langkah Darurat TNI Polri, BPBD dan Damkar Padamkan Kobaran Api Bercampur Gas

KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Kobaran Api yang berasal dari semburan sumur bor  di Desa Kadur Barat, Kecamatan Kadur Pamekasan berhasil dipadamkan oleh petugas sekitar pukul 13.20 WIB, Kamis (11/1/2023). Pantauan Jurnalis di lapangan, api tersebut berhasil dipadamkan setelah petugas BPBD, TNI Polri, Damkar Pamekasan mengganti pipa yang sengaja dibengkokkan oleh pemilik lahan menjadi pipa lurus ke atas seperti yang direkomendasikan oleh …

Read More »

Sumur Bor Semburkan Api Hebohkan Warga

Kondisi api keluar dari Sumur Bor

KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Warga Desa Kadur Barat, Kecamatan Kadur Pamekasan dihebohkan dengan munculnya semburan gas bercampur api, Kamis (11/01/2024) pagi. Ach. Dhofir Rosidi, PLT Kalaksa BPBD Pamekasan mengatakan setelah menerima laporan adanya semburan api dari sumur bor milik Pak Junaidi pihaknya langsung terjun ke lokasi bersama Damkar Pamekasan untuk memadamkan api, namun setelah tiba di lokasi pipa semburan yang direkomendasikan …

Read More »

Terlibat Kecelakaan, Satu Pengendara Sepeda Motor Melarikan Diri

KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Kecelakaan lalu lintas terjadi di Jalan Raya Pamekasan-Sumenep tepatnya di Desa Montok, Kecamatan Larangan, Kabupaten Pamekasan pada Rabu (10/01/2024) sore. IPTU Edi Sugiantoro, Kanit Gakkum Satlantas Polres Pamekasan mengatakan kecelakaan terjadi sekitar jam 14.45 WIB yang melibatkan dua kendaraan sepeda motor. Salah satu sepeda motor nopol L 3834 OV dikendarai Moh. Fathor Rahman (50) warga Dupak Bangunrejo …

Read More »

Oknum Ustadz di Pamekasan Tega Cabuli Anak dibawah Umur Hingga Hamil

KARIMATA.NET, PAMEKASAN – MS (48), warga Desa Panaguan Kecamatan Larangan, Pamekasan harus mendekam di tahanan Polres Pamekasan , Madura Jawa Timur, karena telah tega mencabuli Bunga (nama samaran) (11) yang masih duduk di bangku sekolah dasar kelas 4. Informasi yang beredar, bahwa MS merupakan Ustadz di Madrasahnya yang telah tega mencabuli hingga hamil. AKP Sri Sugiarto Kasi Humas Polres Pamekasan …

Read More »

Selama Nataru 2023, Ribuan Pengunjung Datangi Wisata di Pamekasan

KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Dinas Kepemudaan Olahraga dan Pariwisata (Disporapar) Kabupaten Pamekasan mengungkapkan selama libur natal dan tahun baru 2024 pengunjung wisata terbanyak berada di Puncak Ratu. Moh. Zahri Kepala Bidang (Kabid) Pariwisata Disporapar mengatakan saat libur natal dan tahun baru jumlah pengunjung wisata terbanyak berada di Wisata Puncak Ratu mencapai 3.626 pengunjung, Kemudian Talang Siring mencapai 2.296 dan Kampung Durian …

Read More »

Bawaslu Pamekasan Berkoordinasi Dengan Bawaslu DIY Untuk Kasus Dugaan Money Politik Gus Miftah

KARIMATA.NET PAMEKASAN – Kasus dugaan pelanggaran money politik yang melibatkan pengusaha tembakau Khoirul Umam atau H. Her dan Gus Miftah terus bergulir. Terbaru Suryadi, Koordinator Divisi Penanganan Pelanggaran Data dan Informasi Bawaslu Pamekasan mengatakan pihaknya sudah berkoordinasi dengan Bawaslu Provinsi DIY dalam rangka mendapatkan informasi mengenai proses penanganan pelanggaran yang terjadi di Pamekasan. “Yang kedua, kemarin kita telah lakukan klarifikasi …

Read More »

Keluhkan Kelangkaan Pupuk Subsidi, Massa Demo Sampai Segel Kantor Bupati Pamekasan

KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Sejumlah Mahasiswa yang tergabung dalam PC PMII Kabupaten Pamekasan menggelar aksi demonstrasi ke Gedung Bupati Pamekasan menindaklanjuti adanya isu kelangkaan pupuk bersubsidi di Kabupaten Pamekasan, Senin (08/01/2024) siang. Tujuan aksi ini sebagai bentuk representatif dari masyarakat dan petani setelah memasuki musim hujan, para petani dengan lahan yang sudah siap untuk ditanam padi dan jagung namun terkendala karena …

Read More »

PAD 2023 Tak Terealisasi, Disporapar Pamekasan Turunkan Target PAD 2024

KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Pemerintah Kabupaten Pamekasan melalui Dinas Kepemudaan Olahraga dan Pariwisata (Disporapar) Pamekasan mengajukan target Pendapatan Asli Daerah (PAD) tahun 2024 lebih rendah dibandingkan tahun 2023 lalu. Moh. Zahri Kepala Bidang (Kabid) Pariwisata Disporapar Pamekasan mengatakan pihaknya mengajukan PAD kepada Pemerintah sebesar Rp.90 juta, target tersebut sama dengan tahun 2022 lalu. “Kita sudah berkirim surat ke Pemkab dan mengajukan …

Read More »

Hujan Lebat Disertai Angin Kencang, Sebabkan Rumah Rusak di Pamekasan

KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Angin kencang yang mengakibatkan beberapa atap rumah milik warga di sekitar Kecamatan Pakong Pamekasan, mengalami kerusakan pada Jumat (05/01/2024) siang. Zaini, Humas BPBD Pamekasan menjelaskan, hal itu terjadi di dua lokasi yakni di Dusun Jate, Desa Lebbek, Kecamatan Pakong, Kabupaten Pamekasan, dan di Dusun Sumber Bintang, Desa Pakong, Kecamatan Pakong, Kabupaten Pamekasan. “Hujan dengan intensitas lebat disertai …

Read More »