Berita Terbaru

Waspadai Hujan Lebat Disertai Petir, Cek Daftar Daerah Potensial Cuaca Ekstrem Hari Ini

KARIMATA.NET, SIDOARJO – Senin, (22/01/2024) sejumlah wilayah di Jawa Timur dan sekitarnya diprediksi akan mengalami variasi cuaca yang signifikan. Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) merilis prakiraan cuaca yang mencakup kondisi pagi, siang-sore, malam dan dini hari. Pada pagi hari ini, cuaca diperkirakan akan bersifat cerah, berawan dan Beberapa wilayah juga berpotensi mengalami hujan ringan hingga sedang. Saat siang-sore, cuaca …

Read More »

Hujan Deras Disertai Angin Kencang di Pamekasan, 3 Kecamatan Terdampak, Puluhan Rumah Rusak

KARIMATA.NET PAMEKASAN – Hujan deras disertai angin kencang melanda tiga Kecamatan di Pamekasan, tiga kecamatan itu diantaranya Kecamatan Pakong, Galis, dan Pademawu, Minggu (21/01/2024) sekitar pukul 15.30 WIB. Peristiwa angin kencang itu mengakibatkan sejumlah rumah rusak akibat pohon tumbang. Akhmad Dhofir Rosidi, Sekretaris BPBD Pamekasan menyampaikan kerusakan terjadi di Desa Bicorong Dusun Panabar, Kecamatan Pakong, Kabupaten Pamekasan, Desa Konang Dusun …

Read More »

Dua Minibus Terlibat Laka di Taddan Sampang, Salah Satu Pengemudi Luka-Luka

KARIMATA.NET, SAMPANG – Sejumlah pendengar Radio Karimata mengabarkan dua kendaraan jenis minibus terlibat kecelakaan di sekitar Jalan Raya Taddan, Kecamatan Camplong, Kabupaten Sampang pada Minggu (21/01/2024) siang. Pak Moudy salah satu pendengar yang sedang dalam perjalanan dari Sampang ke arah Pamekasan melalui video kirimannya memperlihatkan dua kendaraan yang terlibat kecelakaan rusak di bagian depan dan atas, sementara satu lainnya dalam …

Read More »