Breaking News

Berita Terbaru

Pelatih Madura United Bertekad Lanjutkan Performa Terbaik Tim di AFC Challenge League 2024/2025

KARIMATA.NET, MONGOLIA – Pelatih Madura United, Paulo Jorge Coelho Meneses, memberikan apresiasi tinggi atas penampilan timnya dalam pertandingan terakhir. Menurut Paulo, performa anak asuhnya sangat memuaskan, dengan para pemain menunjukkan permainan bermartabat yang mencerminkan semangat sepak bola Indonesia dan semangat Madura United. “Saya katakan setelah pertandingan, kami tampil sangat-sangat baik. Para pemain kami, saya katakan bermain dengan bermartabat, sepak bola …

Read More »

Menghidupkan Budaya, Festival Topeng Ghettak dan Tari Ronding Sambut Hari Jadi Pamekasan

KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Pemerintah Kabupaten Pamekasan memperingati Hari Jadi ke-494 dengan menggelar berbagai event, salah satunya Festival Tari Unggulan Topeng Ghettak dan Tari Ronding.  Festival ini berlangsung pada 29-30 Oktober 2024 di Lapangan Nagara Bhakti, Pamekasan, dan secara resmi dibuka oleh Penjabat (PJ) Bupati Pamekasan, Masrukin, S.Sos., M.Si., dengan simbolis pemukulan gong pada Selasa (29/10/2024) Pagi. Masrukin menjelaskan bahwa festival …

Read More »

Kapolres Pantau Pelipatan Surat Suara Pilkada Sumenep Demi Keamanan Maksimal

KARIMATA.NET, SUMENEP – Proses sortir dan pelipatan surat suara untuk Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kabupaten Sumenep 2024 berlangsung di gudang penyimpanan logistik yang terletak di Jalan Lingkar Barat, Desa Babbalan, Kecamatan Batuan, Kabupaten Sumenep, Selasa (29/10/2024).  Pengamanan ketat mengiringi jalannya proses demi memastikan kelancaran dan keamanan surat suara hingga siap digunakan pada hari pemilihan. Kapolres Sumenep, AKBP Henri Noveri Santoso, …

Read More »