Berita Terbaru

Hadapi Musim Hujan, BPBD Pamekasan Tingkatkan Kesiagaan dan Antisipasi Bencana

KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Pamekasan memprediksi musim penghujan akan dimulai pada dasarian ketiga bulan November 2024. Plt Kepala Pelaksana BPBD Pamekasan, Akhmad Dhofir Rosidi, mengungkapkan bahwa berdasarkan rilis dari Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), puncak musim kemarau diperkirakan terjadi pada Desember 2024, dengan musim penghujan yang mulai berlangsung pada akhir November. “Menurut BMKG, puncak …

Read More »

Batik Fest dan Paket Wisata Sweep Trip,  Langkah Strategis Pamekasan Promosikan Budaya dan Pariwisata

KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Dalam rangka memperingati Hari Jadi Kabupaten Pamekasan yang ke-494, Pemerintah Kabupaten Pamekasan menggelar acara Batik Fest dan meluncurkan Paket Wisata Sweep Trip.  Acara ini tidak hanya bertujuan merayakan ulang tahun kabupaten Pamekasan, namun juga menjadi ajang promosi untuk memperkenalkan batik khas Pamekasan serta potensi pariwisata daerah. Ach. Faisol, Pj Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Pamekasan, menjelaskan bahwa Batik …

Read More »

Proyek Pengerukan Jembatan Blega Bangkalan Berlangsung, Lalin Diberlakukan Buka Tutup

KARIMATA.NET, BANGKALAN – Polsek Blega Bangkalan mengumumkan akan memberlakukan sistem buka tutup jalan di area jembatan Laok Songai Blega Bangkalan, Madura, seiring dengan dimulainya pengerukan sisi barat jembatan.  Langkah ini diambil untuk mendukung kelancaran lalu lintas selama proses pengerjaan infrastruktur tersebut. Kapolsek Blega Bangkalan, IPTU Samsuri, menjelaskan bahwa pengerukan akan dimulai Kamis malam, 7 November 2024, sekitar pukul 19.00 WIB …

Read More »