Berita Terbaru

Heboh! Pelaku Pencurian Mobil Honda Jazz di Sumenep Ditangkap Polisi

KARIMATA.NET, SUMENEP – Sebuah video penangkapan seorang pelaku pencurian mobil viral di media sosial. Kejadian ini bermula dari hilangnya mobil Honda Jazz berwarna hitam dengan nomor polisi L 1007 YI di daerah Ganding, Kecamatan Ganding, Kabupaten Sumenep, pada Minggu (05/01/2025) pagi. Setelah dilakukan pencarian, pelaku bersama kendaraan yang dicuri berhasil diamankan oleh pihak kepolisian. Berdasarkan informasi yang dihimpun oleh gatekeeper …

Read More »

Korban Tenggelam di Perairan Desa Ambat, Pamekasan: Satu Selamat, Satu Masih Hilang

KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Peristiwa tenggelamnya dua warga Desa Ambat, Kecamatan Tlanakan, Kabupaten Pamekasan, terjadi pada Sabtu (04/01/2025). Satu korban berhasil diselamatkan, sementara satu lainnya masih dalam pencarian. Camat Tlanakan, Nurhidayati Rasuli, mengatakan, kejadian itu sekitar pukul 19.00 WIB di perairan Desa Ambat, Kecamatan Tlanakan, Kabupaten Pamekasan. “Kronologi Kejadian Berdasarkan informasi yang diperoleh, sekitar pukul 14.00 WIB, Zen Abdurahman (21) dan …

Read More »

Persepam Pamekasan Resmikan Jersey Baru dan Lepas Kontingen Menuju Liga 4 Jatim

KARIMATA.NET – PAMEKASAN – Persepam Pamekasan, klub sepak bola kebanggaan warga Pamekasan, resmi meluncurkan jersey anyar mereka sekaligus pelepasan untuk berjuang di Liga 4 Jawa Timur. Acara yang digelar di Pendopo Ronggo Sukowati  pada Sabtu (04/01/2025) pukul 19.00 WIB ini dihadiri oleh berbagai tokoh penting, termasuk Sekretaris Daerah (Sekda) Pamekasan, Wakil Asosiasi Kabupaten (Askab) PSSI Pamekasan, seluruh pemain Persepam, dan …

Read More »