Berita Terbaru

Valeriy Gryshyn Resmi Gabung Madura United, Lengkapi Slot Asing Musim Ini

KARIMATA.NET – Madura United resmi mengumumkan rekrutan terakhir pemain asing musim ini. Sosok yang selama ini menjadi perbincangan hangat, Valeriy Gryshyn, akhirnya diperkenalkan sebagai bagian dari Laskar Sape Kerrab. Presiden Madura United, Achsanul Qosasi, menyebut Gryshyn bukan sekedar pemain impor, melainkan simbol harapan baru bagi Madura di kompetisi sepak bola nasional. “Sepak bola bukan sekadar permainan. Ini tentang harapan, kebanggaan, …

Read More »

Porprov IX Jatim 2025: Pamekasan Tambah 1 Medali Emas dan 2 Perak

KARIMATA.NET, PAMEKASAN — Kontingen Kabupaten Pamekasan terus menambah medali dalam ajang Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Jawa Timur IX Tahun 2025. Hingga Senin (30/06/2025), tercatat tambahan 1 medali emas dan 2 medali perak berhasil diraih para atlet Bumi Gerbang Salam. Sekretaris Panitia Porprov KONI Pamekasan, Arif Rahman, menjelaskan bahwa medali emas diraih dari cabang olahraga menembak, kategori Pistol Men Team 10 …

Read More »

Cabor Pencak Silat Sumenep Siap Berlaga di Porprov Jatim, Target 7 Medali

KARIMATA.NET, SUMENEP — Beberapa Cabang Olahraga (cabor) Ikatan Pencak Silat Seluruh Indonesia (IPSI) Kabupaten Sumenep sudah diberangkatkan untuk mengikuti ajang Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) IX Jawa Timur 2025, salah satunya cabor Pencak Silat Kabupaten Sumenep. Sebanyak 14 atlet dari cabor tersebut diberangkatkan pada Minggu (29/06/2025) malam, pukul 19.30 WIB, bertempat di Kantor KONI Kabupaten Sumenep yang berlokasi di GOR A. …

Read More »