Berita Terbaru

Parkir Sembarangan Picu Kemacetan, Satlantas Pamekasan Siapkan Langkah Tegas

KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Beberapa pendengar Radio Karimata, salah satunya Pak Yanto, mengeluhkan penumpukan kendaraan di beberapa titik lokasi di Pamekasan yang sering kali menyebabkan kemacetan lalu lintas. Salah satu lokasi yang menjadi perhatian adalah kawasan Gaden Pamekasan. Menanggapi hal tersebut, IPDA Yoyok, Kanit Kamsel Satlantas Polres Pamekasan, mengajak masyarakat untuk lebih sadar dan tertib dalam berlalu lintas. “Banyak dijumpai di …

Read More »

RSUD Dr. Moh. Anwar Sumenep Terima Mobil Golf untuk Peningkatan Layanan

KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Dr. Moh. Anwar Sumenep menerima bantuan satu unit mobil golf, Minggu (19/01/2025). Penyerahan dilakukan langsung oleh Bupati Sumenep, Ahmad Fauzi Wongsojudo, kepada Direktur RSUD Dr. Moh. Anwar, dr. Erliyati, M.Kes. dr. Erliyati, M.Kes, Direktur RSUD Dr. Moh. Anwar Sumenep, mengatakan pemberian bantuan mobil golf ini untuk peningkatan layanan kepada pasien. “Mobil golf …

Read More »

PKL Arek Lancor Resmi Dipindahkan, Food Colony Jadi Pusat Baru Perdagangan

KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Para Pedagang Kaki Lima (PKL) yang masih nekat berjualan di kawasan Monumen Arek Lancor, Pamekasan, akhirnya dipindahkan oleh Tim Penataan PKL ke lokasi baru yang telah disediakan di Food Colony, Jl. Kesehatan.  Pemindahan ini melibatkan berbagai Organisasi Perangkat Daerah (OPD) terkait dan dipimpin langsung oleh Penjabat Sekretaris Daerah (PJ Sekda) Pamekasan, Drs. Ach. Faisol. Ach. Faisol menjelaskan …

Read More »