Berita Terbaru

Oknum PNS Bangkalan Kembali Tertangkap Jual Sabu untuk Ketiga Kalinya

KARIMATA.NET, BANGKALAN – Peredaran narkoba di Kabupaten Bangkalan kembali diungkap jajaran Satresnarkoba Polres Bangkalan. Seorang oknum Pegawai Negeri Sipil (PNS) dari Dinas Pendidikan Bangkalan berinisial DW (43), kembali ditangkap karena menjual sabu. IPTU Kiswoyo Supriyanto, S.H, Kasat Narkoba Polres Bangkalan, mengatakan penangkapan sudah menjadi penangkapan ketiga DW dalam kasus serupa. DW yang merupakan warga Kelurahan Pejagan, Kecamatan Bangkalan, diketahui sudah …

Read More »

Dump Truk Tanpa Penutup Dikeluhkan Pendengar Karimata, Satlantas Turun Tangan

KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Sejumlah pendengar Radio Karimata mengeluhkan keberadaan dump truk bermuatan sirtu yang melintas tanpa penutup di sejumlah ruas jalan di Pamekasan. Kondisi itu dinilai membahayakan, khususnya bagi pengendara roda dua. Keluhan pertama kali disampaikan oleh Lusiana, salah satu pendengar setia Radio Karimata. Ia melaporkan adanya dump truk pengangkut sirtu yang melintas tanpa penutup di Jl. Raya Panglegur, Kamis …

Read More »

Cuaca Tak Menentu, Petani Pamekasan Tak Lagi Berani Tanam Tembakau Banyak

KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Memasuki musim tanam tembakau tahun 2025, para petani di Pamekasan memilih menanam lebih sedikit dibanding tahun sebelumnya.  Jika di tahun 2024 mereka menanam hingga 50 ribu batang, kini hanya menanam sekitar 10 ribu batang tembakau. H. Junaidi, petani asal Kadur Pamekasan, membenarkan hal tersebut. Ia mengaku tahun lalu menanam tembakau dalam jumlah besar, namun kini memilih menanam …

Read More »