Berita Terbaru

Panahan Tradisional Dandim Cup 2026 Resmi Digelar di Pamekasan

KARIMATA MEDIA, PAMEKASAN – Lomba Panahan Tradisional Dandim Cup 2026 resmi digelar di Lapangan SMA Negeri 3 Pamekasan, Jalan Pintu Gerbang, Kabupaten Pamekasan, Minggu (18/01/2026).  Letkol Kav Agus Wibowo Hendratmoko, Komandan Kodim 0826/Pamekasan secara resmi membuka kegiatan tersebut.  Event ini menjadi ajang perdana panahan tradisional yang digagas Kodim 0826/Pamekasan. Mayor Cpl Suwandi, Kepala Staf Kodim 0826/Pamekasan mengatakan bahwa kegiatan ini …

Read More »

Pemdes Sana Daja Pamekasan Salurkan Bantuan untuk Warga Terdampak Longsor

KARIMATA MEDIA, PAMEKASAN – Pemerintah Desa Sana Daja, Kecamatan Pasean, Kabupaten Pamekasan, menyalurkan bantuan kepada warga yang terdampak bencana longsor, Sabtu (17/01/2026). Kepala Desa Sana Daja, Qomarudin, menjelaskan bahwa bencana longsor dipicu oleh intensitas hujan tinggi yang mengguyur wilayah tersebut selama beberapa hari terakhir. Longsor terjadi di beberapa titik dan mengancam keselamatan permukiman warga. “Hujan beberapa hari ini menyebabkan longsor …

Read More »

Longsor di Pasean Meluas, BPBD Siapkan Opsi Tenda Pengungsian

KARIMATAMEDIA, PAMEKASAN – Bencana tanah longsor kembali terjadi Desa Sana Daja, Kecamatan Pasean, Kabupaten Pamekasan, Sabtu (17/1/2026). Curah hujan tinggi yang mengguyur wilayah Pasean sejak awal pekan menyebabkan pergerakan tanah yang berdampak langsung pada permukiman warga hingga memaksa puluhan warga mengungsi sementara. Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Pamekasan, Akhmad Dofir Rosidi, mengatakan pihaknya telah menerima laporan kejadian sejak …

Read More »