Berita Terbaru

Selama 1 Tahun Imigrasi Pamekasan Deportasi  Puluhan WNA di Madura

KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Dalam kurun waktu 1 tahun Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Pamekasan mencatat telah menerbitkan ratusan permohonan izin tinggal bagi Warga Negara Asing (WNA) yang ada di Wilayah Madura. Rangga Kharisma Putra, Kasubsi Informasi dan Komunikasi Keimigrasian Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Pamekasan mengatakan sudah ada 535 izin tinggal yang diterbitkan selama tahun 2023. “Rinciannya Izin …

Read More »

Tidak Mengandung Gas, Semburan Air Bor di Kadur Diperkirakan Selama 3 Minggu

KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Semburan air bor di Dusun Kadur Barat, Desa Kadur, Kecamatan Kadur, Kabupaten Pamekasan masih berlangsung hingga Jumat (29/12/2023) pagi. M. Jasin, Camat Kadur, Pamekasan mengatakan, pada Kamis (28/12/2023) kemarin, sudah ada petugas yang datang ke lokasi untuk melakukan sejumlah pemeriksaan kandungan air tersebut. “Kemarin sudah didatangi tim dari BPBD Jatim dan Kabupaten, didampingi juga tim dari ESDM …

Read More »

Banting Setir, Truk Tangki LGP Pertamina Alami Laka di Camplong Sampang

KARIMATA.NET, SAMPANG – Truk tangki LGP Pertamina mengalami kecelakaan di Jalan Raya Taddan Kecamatan Camplong Kabupaten Sampang pada Jumat (29/12/2023) sekitar pukul 04.30 WIB. IPDA Dody Darmawan, Kanit Gakkum Polres Sampang mengatakan bahwa kecelakaan truk tangki LPG pertamina dengan nopol M 9028 UV itu dikemudikan Ach. Hamdani (52) asal Dusun Kaseran Desa Pangongsean Kecamatan Torjun Kabupaten Sampang. “Kendaraan truk tangki …

Read More »