Berita Terbaru

Pilkada Pamekasan Nihil Pendaftar Jalur Perseorangan

KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Pamekasan, Madura, Jawa Timur, memastikan tidak ada bakal calon Bupati dan Wakil Bupati jalur perseorangan dalam Pilkada 27 November 2024 mendatang. Hingga batas waktu pendaftaran pada hari Minggu (12/05/2024) tidak ada calon perseorangan yang mendaftar ke KPU Pamekasan. Mohammad Amirudin, komisioner KPU Pamekasan Divisi Teknis mengatakan, sesuai dengan tahapan Pilkada 2024 pendaftaran untuk …

Read More »

Tunggu RAB, Rumah Ummi Kalsum Belum Direnovasi

KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Rumah Ummi Kalsum yang mendapatkan bantuan renovasi dari Kementerian Sosial RI hingga Senin (13/05/2024) masih belum ada tanda-tanda akan dibangun. Junaidi Camat Pademawu Pamekasan menyampaikan, menurut informasi yang diperoleh dari pihak Tagana, memang saat ini masih dalam tahap pengumpulan material bahan bangunan. “Tadi setelah kami survey ke lokasi rumah Ummi Kalsum masih tetap seperti kemarin belum ada …

Read More »

Alami Laka, Pelaku Curat Diringkus Anggota Polres Sampang

KARIMATA.NET, SAMPANG – Kepolisian Resor Sampang berhasil mengungkap kasus pencurian dengan pemberatan (Curat) setelah terjadi kecelakaan tunggal di jalan Raya Desa Taddan Kecamatan Camplong Kabupaten Sampang. Kapolres Sampang, AKBP Siswantoro S.IK, MH melalui Kasat Lantas Polres Sampang AKP Rukimin SH, M.H, mengungkapkan keberhasilan ini kepada awak media pada hari Senin (13/05/2024) pagi. Menurut AKP Rukimin, kasus ini bermula dari kecelakaan …

Read More »