Breaking News

Berita Terbaru

Berakhir Dengan Skor Kacamata, Madura United Harus Puas Berbagi Poin

KARIMATA.NET, BANGKALAN – Pekan ke-30 BRI Liga 1 menyuguhkan pertandingan yang mendebarkan antara Madura United dan PSS Sleman di Stadion Gelora Bangkalan pada Jumat (29/03/2024). Namun, kedua tim harus puas berbagi poin setelah pertandingan berakhir dengan skor kacamata, 0-0. Mauricio Souza, Pelatih Madura United, menyatakan kekecewaannya terhadap hasil pertandingan tersebut. Meskipun timnya mendominasi sepanjang pertandingan dan menciptakan sejumlah peluang emas, …

Read More »

Disperindag Pamekasan, Mulai Atur Skema Keluar Masuk Kendaraan Di Pasar Kolpajung

KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Pamekasan menyiapkan skema untuk mengatur aktivitas keluar masuk pengunjung Pasar Tradisional Kolpajung saat sudah kembali beroperasi nanti. Kadisperindag Pamekasan Basri Yulianto mengatakan, pihaknya sudah berkoordinasi dengan Dinas Perhubungan untuk mengatur kendaraan yang biasa parkir di sekitar pasar dan menjadi biang kemacetan. “Di luar nanti tidak boleh ada lagi parkir kendaraan termasuk becak, …

Read More »

Menteri PUPR Soroti Beberapa Fasilitas Pembangunan Pasar Kolpajung

KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) RI memberikan sejumlah rekomendasi terhadap pembangunan Pasar Tradisional Kolpajung yang progresnya sudah mencapai 60 persen dan ditargetkan selesai pada Juni 2024 mendatang. Basuki Hadimuljono selaku menteri menyoroti ukuran ventilasi udara di setiap kios yang dinilai kecil. Selain itu, ia juga menyarankan pemasangan kipas di lorong-lorong pasar agar baik pedagang maupun …

Read More »