Berita Terbaru

Demi Lingkungan Bersih, Camat Pragaan Ajak Warga Ubah Kebiasaan Buang Sampah ke Sungai

KARIMATA.NET, SUMENEP – Kesadaran masyarakat untuk membuang sampah pada tempatnya masih sangat minim, terbukti dari masih banyaknya warga yang membuang sampah di Daerah Aliran Sungai (DAS) Pragaan, Sumenep.  Kondisi ini mendorong Kecamatan Pragaan untuk beraksi, terutama menjelang musim hujan dan dalam rangka memperingati hari jadi Kabupaten Sumenep. Bersama dengan berbagai pihak, termasuk Forkopimka, santri, perangkat desa, dan masyarakat sekitar, Kecamatan …

Read More »

Kebakaran Tumpukan Sampah Terjadi di Pasar 17 Pamekasan, Tidak Ada Korban Jiwa

KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Pada hari Jumat, (25/102024), sekitar pukul 19.46 WIB, kebakaran terjadi di Pasar 17 Pamekasan. Tim pemadam kebakaran (Damkar) yang menerima laporan segera meluncur ke lokasi dan tiba hanya empat menit kemudian, pada pukul 19.50 WIB. Zainuddin, Kasi Pemadam Kebakaran (DAMKAR) Pamekasan, menjelaskan bahwa objek yang terbakar adalah tumpukan sampah dekat toko. “Dugaan sementara penyebab kebakaran adalah pembakaran …

Read More »

Optimis Curi Tiga Poin, Madura United Bersiap Jalani AFC Challenge League di Mongolia

KARIMATA.NET, MONGOLIA – Madura United FC sudah tiba di Ulaanbaatar Mongolia untuk mengikuti ajang AFC Challenge League 2024. Di tahun ini, sebanyak 18 tim akan bersaing yang terbagi ke dalam tiga grup. Ferdiansyah Alifurrahman, Media Officer Madura United saat On Air di Dinamika Madura mengatakan sekitar 19 jam perjalanan yang ditempuh dari Madura menuju Mongolia. “ Rombongan tiba dengan selamat …

Read More »