Breaking News

Berita Terbaru

Madura United Lolos Championship Series Usai Imbang Lawan Arema

KARIMATA.NET, BANGKALAN – Madura United memastikan lolos ke championship series BRI Liga 1 2023/2024 usai berbagi poin dengan Arema FC di Stadion Gelora Bangkalan (SGB) Selasa (30/04/2024) dengan skor 0-0. Madura United melengkapi empat tim yang melaju ke fase akhir kompetisi atau championship series. Dan akan bersaing dengan tiga tim yang lebih dulu lolos yaitu Borneo FC, Persib Bandung, dan …

Read More »

Pemotor Asal Sampang Meninggal Dunia Usai Terlibat Laka di Jalan Raya Palesanggar Pamekasan

KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Pengendara Sepeda Motor meninggal dunia usai terlibat kecelakaan dengan kendaraan Pick Up di Jalan Raya Palesanggar, Desa Palesanggar, Kecamatan Pegantenan, Kabupaten Pamekasan, Selasa (30/04/2024) pukul 14.00 WIB. IPTU Edi Sugiantoro, Kanit Gakkum Polres Pamekasan saat dikonfirmasi Tim Gatekeeper Karimata menyebut kecelakaan bermula saat kendaraan Pick Up Nopol M 8722 NE yang dikemudikan Ahmadi (41) warga Palesanggar, Kecamatan …

Read More »

Kurang Hati-hati di Jalan Menikung, Mobil Box Serempet Dua Pengendara Sepeda Motor

KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Tiga kendaraan terlibat kecelakaan lalu lintas di Jalan Raya Desa Bandungan Kecamatan Pakong Kabupaten Pamekasan, Selasa (30/04/2024) sekitar pukul 16.00 WIB. IPTU Edi Sugiantoro Kanit Gakkum Polres Pamekasan dalam keterangan resminya menjelaskan, laka tabrak samping tersebut melibatkan Mobil Box Nopol L 9382 BQ, Sepeda Motor Nopol M 4541 CS dan Sepeda Motor Nopol L 3196 I. “Mobil …

Read More »