Lawan Persita Tangerang, Mauricio : Ada Lima Pemain Madura yang Absen
KARIMATA.NET, BANGKALAN – Pada pekan ke 28 BRI Liga 1 2023/2024 Madura United akan menjamu Persita Tangerang di Stadion Gelora Bangkalan (SGB) yang akan kick off pukul 15.00 WIB Rabu (06/03/2024). Pertandingan tersebut penting bagi Madura United untuk dimenangkan agar bisa lolos ke posisi 4 klasemen atau championship series BRI Liga 1. Mauricio Souza Pelatih Madura United mengatakan pertandingan ini …
Read More »