KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Dalam upaya mendukung program Asta Cita Presiden RI Prabowo Subianto, Polres Pamekasan, terus menunjukkan komitmennya dalam memberantas segala bentuk perjudian. Polres Pamekasan berhasil membongkar praktik perjudian sabung ayam di Desa Somalang, Kecamatan Pakong, Kabupaten Pamekasan. Kapolres Pamekasan, AKBP Hendra Eko Triyulianto, melalui Kasi Humas Polres Pamekasan, AKP Sri Sugiarto, mengungkapkan bahwa dalam operasi penggerebekan tersebut, sebanyak 18 …
Read More »Pamekasan
Pemkab Pamekasan Peringati Isra’ Mi’raj, Shalat Sebagai Pilar Kehidupan Umat Islam
KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pamekasan menggelar peringatan Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad SAW di Pendopo Ronggosukowati, Kamis (23/1/2025) pagi. Acara yang berlangsung khidmat ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman umat Islam tentang peristiwa besar dalam sejarah Islam dengan mengambil tema “Shalat Membentuk Disiplin dan Semangat Kebersamaan”. Pj Bupati Pamekasan, Masrukin, dalam sambutannya menegaskan bahwa kegiatan ini bukan hanya sekadar seremonial …
Read More »Atasi Kemacetan, Pemkab Pamekasan Akan Terapkan Green Desain di Kawasan Arek Lancor
KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pamekasan tengah mengembangkan konsep Green Desain untuk kawasan Arek Lancor, sebagai bagian dari upaya mempercantik ruang publik sekaligus mengatasi permasalahan kemacetan yang kerap dikeluhkan warga. Salah satu langkah strategis yang direncanakan adalah kerja sama dengan Bank Jatim dan Bea Cukai Madura terkait pengelolaan perparkiran di kawasan tersebut. Seperti diketahui, kemacetan di Arek Lancor, terutama …
Read More »Ketua DPRD Pamekasan Ungkap Harapan Program MBG Dongkrak Kualitas Pendidikan
KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Ketua DPRD Pamekasan Ali Masykur mengapresiasi Program Makan Bergizi Gratis (MBG) di Pamekasan, meskipun masih dilakukan secara bertahap. Ali Masykur mengatakan sesuai amanah Presiden RI Prabowo Subianto agar pemerintah daerah mengalokasikan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) untuk mendukung program makan bergizi gratis. “ APBD itu dianggarkan minimal 0.2 persen untuk mensupport keberlangsungan makan bergizi gratis di …
Read More »SE Pembelajaran Ramadan 2025 Terbit, Ini Rincian Liburnya
KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Pemerintah Republik Indonesia (RI) telah mengeluarkan Surat Edaran Bersama (SEB) terkait kebijakan libur sekolah periode Ramadan 2025. Hal ini dilakukan agar pemerintah daerah dapat menetapkan rencana pembelajaran mandiri selama bulan Ramadan. Surat edaran tentang Pembelajaran di Bulan Ramadan Tahun 1446 Hijriah/2025 Masehi telah ditandatangani oleh Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Mendasmen), Menteri Agama (Menag), dan Menteri Dalam …
Read More »PJ Bupati Pamekasan Pantau Pelaksanaan Makan Gizi Gratis untuk Pelajar
KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Untuk memastikan keberhasilan Program Makan Bergizi Gratis yang digagas oleh Presiden Prabowo Subianto, Penjabat (PJ) Bupati Pamekasan, Masrukin, melakukan kunjungan operasional ke Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) di Markas Kodim 0826 Pamekasan, Rabu, (22/01/2025) pagi. Dalam kunjungan tersebut, Masrukin didampingi oleh Ketua DPRD Pamekasan, Kepala Dinas Kesehatan, Dandim 0826/Pamekasan, perwakilan dari Kejaksaan Pamekasan, Pengadilan Negeri Pamekasan, Polres …
Read More »Kasus PMK Semakin Tinggi, DKPP Pamekasan Distribusikan Vaksin ke Puskeswan
KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian (DKPP) Kabupaten Pamekasan menerima bantuan 7.000 dosis vaksin Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) dari Kementerian Pertanian Republik Indonesia (Kementan RI). Indah Kurnia Sulistiorini, Pelaksana Tugas (Plt) Kepala DKPP Pamekasan, mengatakan bantuan vaksin yang diterima sudah didistribusikan ke empat Pusat Kesehatan Hewan (Puskeswan) di Kabupaten Pamekasan. “Kami distribusikan ke Puskeswan Pamekasan, Puskeswan Galis, …
Read More »PKL Arek Lancor Protes, Sudah Bayar Biaya Ijin Tapi Masih Dipindah
KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Sejumlah Pedagang Kaki Lima (PKL) di kawasan Arek Lancor, Pamekasan, menggelar aksi protes yang penuh emosi terhadap seorang oknum ketua paguyuban PKL. Mereka menuding oknum tersebut tidak menepati janji yang telah dibuat terkait pengurusan surat izin berjualan. Aksi ini berlangsung di Food Colony Pamekasan dan melibatkan puluhan pedagang kecil yang merasa dirugikan. Menurut Jumaati, seorang pedagang asal …
Read More »PKL Arek Lancor Resmi Dipindahkan, Food Colony Jadi Pusat Baru Perdagangan
KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Para Pedagang Kaki Lima (PKL) yang masih nekat berjualan di kawasan Monumen Arek Lancor, Pamekasan, akhirnya dipindahkan oleh Tim Penataan PKL ke lokasi baru yang telah disediakan di Food Colony, Jl. Kesehatan. Pemindahan ini melibatkan berbagai Organisasi Perangkat Daerah (OPD) terkait dan dipimpin langsung oleh Penjabat Sekretaris Daerah (PJ Sekda) Pamekasan, Drs. Ach. Faisol. Ach. Faisol menjelaskan …
Read More »Dokter Hendarto Terpilih Ketua ORLOK Pamekasan 2025-2028
KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Musyawarah Lokal ke VIII ORARI Daerah Jawa Timur Lokal Pamekasan, selesai digelar di Hotel Cahaya Berlian, Minggu (19/01/2025) siang. Pembukaan dilakukan Pj Bupati Pamekasan diwakili Ulung Sejati Wiriawan mewakili Sekretaris Komindigi Pemkab Pamekasan. Ia berharap anggota ORARI kompak dan bersinergi dengan Pemkab menjalankan fungsinya, serta bermanfaat untuk komunikasi kebencanaan dan menciptakan persatuan serta kesatuan dalam NKRI. Pembukaan …
Read More »
Karimata Media Dinamika Madura