KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Sebuah insiden mengerikan menimpa seorang nelayan asal Pamekasan saat sedang menyelam di perairan laut Desa Batulenger, Kecamatan Sokobanah, Kabupaten Sampang, Minggu malam (13/4/2025). Misnaton (47), warga Desa Lesong Daya, Kecamatan Batumarmar, Pamekasan, harus dilarikan ke rumah sakit setelah telinganya tertusuk moncong ikan marlin. Peristiwa itu sempat terekam dalam sebuah video yang kemudian beredar luas di grup-grup WhatsApp …
Read More »Tag Archives: PAMEKASAN
Petugas Lapas Gagalkan Penyelundupan Sabu dalam Bola Tenis di Lapas Narkotika Pamekasan
KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Upaya penyelundupan narkoba jenis sabu ke dalam Lapas Narkotika Kelas II A Pamekasan berhasil digagalkan oleh petugas pada Minggu (13/4/2025). Barang haram tersebut disembunyikan dengan modus tak biasa, yakni dimasukkan ke dalam sebuah bola tenis. Kepala Lapas Narkotika Kelas II A Pamekasan, Fathorrosi saat on air di Radio Karimata mengungkapkan bahwa temuan itu bermula saat petugas bernama …
Read More »Banjir Rendam Tiga Dusun di Palengaan Daya, Meluas ke Wilayah Kota Pamekasan
KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Hujan deras yang melanda wilayah Kabupaten Pamekasan, Jawa Timur, pada Sabtu (12/04/2025) mengakibatkan banjir di sejumlah titik. Di Desa Palengaan Daya, Kecamatan Palengaan, air meluap dari sungai hingga merendam tiga dusun. Plt. Kalaksa BPBD Pamekasan, Akhmad Dhofir Rosidi, menyebut tiga dusun yang terdampak banjir di antaranya Dusun Lon Dalem, Dusun Tareta 1, dan Dusun Laccaran. Selain itu, …
Read More »Tanggul Jebol, Air Meluap ke Pemukiman Warga Palengaan Daya Pamekasan
KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Hujan deras yang mengguyur wilayah Kecamatan Palengaan, Kabupaten Pamekasan, pada Sabtu siang (12/04/2025), menyebabkan luapan air masuk hingga ke halaman rumah warga di Desa Palengaan Daya. Akhmad Dhofir Rosidi, Pelaksana Tugas Kepala Pelaksana (Plt. Kalaksa) Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Pamekasan, menjelaskan bahwa banjir yang terjadi dipicu oleh tingginya debit air akibat curah hujan yang tinggi, ditambah …
Read More »Kolaborasi Bersama, Sampah di Gladak Anyar Akhirnya Dibersihkan
KARIMATA.NET, PAMEKASAN — Tumpukan sampah yang sebelumnya dikeluhkan warga di sekitar Jembatan Gadin Barat, tepatnya di sebelah barat jalan menuju Asta Barat, Kelurahan Gladak Anyar, akhirnya dibersihkan, Rabu, (9/4/2025) Siang. Keluhan muncul setelah warga mendapati tumpukan sampah menimbulkan bau tak sedap dan mengganggu akses jalan, terutama saat hujan turun. Air bercampur sampah kerap meluap ke jalan, menyulitkan aktivitas warga. Salah …
Read More »Bupati Pamekasan Tekankan Pentingnya Kedisiplinan dan Inovasi dalam Pemerintahan
KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Bupati Pamekasan Dr. KH. Kholilurrahman, M.Si., meminta Aparatus Sipil Negara (ASN) tetap disiplin bekerja dan melaksanakan tugas dengan baik setelah libur panjang Idul Fitri 2025 Hari pertama kerja dimulai dengan apel bersama yang juga sekaligus menjadi ajang silaturahmi antar aparatur pemerintah daerah. Kegiatan ini dihadiri oleh seluruh staf dan pejabat Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Pemkab Pamekasan. Bupati …
Read More »Satlantas Polres Pamekasan Imbau Pengguna Jalan Gunakan Jalur Alternatif, Imbas Kegiatan Perperan di Tlanakan
KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Pamekasan mengimbau para pengguna jalan yang akan menuju Surabaya untuk menggunakan jalur alternatif, menyusul adanya kegiatan perperan yang akan digelar di Jalan Raya Bandaran, Kecamatan Tlanakan, Kabupaten Pamekasan. Kegiatan tersebut dijadwalkan berlangsung pada Senin-Selasa (07–08/04/2025), pukul 15.00 hingga 19.00 WIB, dan diperkirakan akan berdampak pada kelancaran arus lalu lintas di jalur utama …
Read More »Kapolres Pamekasan Sambangi Pemudik di Terminal, Tekankan Keselamatan Perjalanan
KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Kapolres Pamekasan AKBP Hendra Eko Triyulianto bersama jajaran Pejabat Utama (PJU) Polres Pamekasan meninjau Pos Pengamanan (Pos PAM) Operasi Ketupat Semeru 2025 di Terminal Ronggosukowati. Dalam kesempatan tersebut, Kapolres juga menyempatkan diri untuk menyapa dan berdialog dengan para pemudik yang mulai memadati terminal. Kasihumas Polres Pamekasan, AKP Sri Sugiarto, menyampaikan bahwa Kapolres memberikan imbauan kepada para pemudik …
Read More »Monyet Liar Menggigit Warga di Desa Laden, Pamekasan
KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Kejadian mengkhawatirkan terjadi di Dusun Pocok, Desa Laden, Kecamatan Pamekasan, Kabupaten Pamekasan. Seorang warga bernama Bagus menjadi korban gigitan monyet liar yang berkeliaran di lingkungan tersebut, Rabu (2/4/2025), pukul 06.30 WIB. Monyet tersebut telah membuat resah warga karena sering kali menggigit orang dan mencuri kue lebaran, seperti yang terjadi pada kue milik Bu Sulala yang ada di …
Read More »Pria Asal Palengaan Meninggal Diduga Akibat Ledakan Petasan di Pamekasan
KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Seorang pria asal Kecamatan Palengaan, Kabupaten Pamekasan, diduga menjadi korban dalam insiden pesta kembang api yang digelar di Desa Pangorayan, Kecamatan Proppo, Pamekasan, pada Senin (31/3/2025) malam. Korban yang diketahui berinisial M, warga Desa Larangan Badung, Kecamatan Palengaan, dilaporkan meninggal dunia setelah diduga terkena imbas ledakan petasan saat menonton acara tersebut. Informasi yang dihimpun, korban sempat dilarikan …
Read More »
Karimata Media Dinamika Madura