Polres Sumenep Bangun 16 Pos Selama Operasi Ketupat Semeru 2024
KARIMATA.NET, SUMENEP – Polres Sumenep akan menggelar Operasi Ketupat Semeru 2024 selama 13 hari terhitung mulai tanggal 4 April hingga 16 April 2024. AKBP Henri Noveri Santoso.,S.H.,S.I.K.,M.M, Kapolres Sumenep mengatakan, Polres Sumenep akan menerjunkan sebanyak 272 personel gabungan Polres dan Polsek jajaran. Operasi Ketupat bertujuan untuk terjaminnya rasa aman masyarakat dalam menjalankan ibadah puasa dan merayakan Idul Fitri 1445 H, …
Read More »