Kurang Hati-hati di Jalan Menikung, Mobil Box Serempet Dua Pengendara Sepeda Motor
KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Tiga kendaraan terlibat kecelakaan lalu lintas di Jalan Raya Desa Bandungan Kecamatan Pakong Kabupaten Pamekasan, Selasa (30/04/2024) sekitar pukul 16.00 WIB. IPTU Edi Sugiantoro Kanit Gakkum Polres Pamekasan dalam keterangan resminya menjelaskan, laka tabrak samping tersebut melibatkan Mobil Box Nopol L 9382 BQ, Sepeda Motor Nopol M 4541 CS dan Sepeda Motor Nopol L 3196 I. “Mobil …
Read More »