KARIMATA.NET, SUMENEP – Kecelakaan lalu lintas yang mengakibatkan satu orang meninggal dunia terjadi di Jl. Raya Nasional, Desa Pakandangan Tengah Bluto, Sumenep, Selasa (16/01/2024) sekitar pukul 08.30 WIB. Kecelakaan maut ini melibatkan truk Hino Nopol M 9321 UV yang dikemudikan oleh Ropek Riyadi (38) yang dikerneti oleh Faisol (30) keduanya warga Dusun Tanah Pote Desa Aengdake Kecamatan Bluto Kabupaten Sumenep …
Read More »Pamekasan
Penebangan Pohon Mangrove di Pantai Selatan Pamekasan, DLH Buka Suara
KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Kepala Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Pamekasan, Supriyanto memberikan pernyataan terkait dugaan pengrusakan mangrove di Kecamatan Tlanakan atau pesisir Selatan Pamekasan, Madura, Jawa Timur, Selasa (16/01/2024). Pihaknya mengaku sudah mendengar informasi terkait dugaan pengrusakan pohon mangrove tersebut dan sudah koordinasi dengan pihak Kecamatan Tlanakan Pamekasan. Informasi yang ia terima, bahwa penebangan pohon dalam rangka proses pembebasan lahan …
Read More »Fokus Adaptasi, Para Pemain Madura United Kembali Jalani Latihan
KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Setelah menjalani masa libur, para pemain Madura United kembali melakoni latihan, Senin (15/01/2024). Dikatakan Joao Pedro, Pelatih Fisik Madura United bahwa para pemain kembali latihan dengan kondisi yang baik dan kembali beradaptasi satu sama lain. “Adaptasi untuk gym, adaptasi juga di lapangan dengan latihan, dan mereka melakukannya dengan baik,” katanya. Selain difokuskan untuk beradaptasi, sesekali para pemain …
Read More »AJP Beri Tanggapan Mengenai Viralnya Video Pengrusakan Lahan Mangrove di Pamekasan
KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Beredar video pengrusakan lahan mangrove menggunakan ekskavator yang diduga ada di Pesisir Pantai Kecamatan Tlanakan, Kabupaten Pamekasan beberapa waktu lalu menuai berbagai tanggapan. Pasalnya pengrusakan lahan mangrove tersebut dianggap merugikan dan perlu adanya kejelasan mengenai status tanah, status hukum dan dasar hukum. M. Khairul Umam Ketua Aliansi Jurnalis Pamekasan (AJP) juga menanggapi, ia menilai hal itu perlu …
Read More »Terlibat Kasus Narkoba Hingga Mangkir dari Tugas, 3 Personel Kepolisian di Pamekasan Diberhentikan
KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Tiga orang personel Polres Pamekasan diberhentikan tidak dengan hormat pada Senin (15/01/2024) setelah terlibat penggunaan Narkoba, penipuan, hingga mangkir dari tugas. AKP Sri Sugiarto Kasi Humas Polres Pamekasan mengatakan masing-masing mantan personel Polres Pamekasan itu adalah Bripka Sigit Dwi Prasetyo dan Brigadir Septian Ridani Reynhardt Siahay dengan jabatan Ba Sat Samapta Polres Pamekasan, kemudian Bripda Dhimas Ridho …
Read More »Terbukti Tidak Tergabung Dalam Tim Kampanye, Kasus Gus Miftah Bagi-Bagi Uang Dihentikan
KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Pamekasan menghentikan kasus dugaan pelanggaran Pemilu yang melibatkan Gus Miftah yang videonya viral saat bagi-bagi uang beberapa bulan lalu. Sukma Umbara Tirta Firdaus Ketua Bawaslu mengatakan, setelah melakukan pemeriksaan terhadap beberapa saksi dan orang yang ada di dalam video tersebut, Bawaslu Pamekasan langsung melaksanakan rapat bersama Gakkumdu dan dinyatakan kasus tersebut dihentikan. “Setelah …
Read More »Penanaman Pohon di Embung Samiran Cegah Bencana Alam
KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Aksi penanaman pohon di Embung Samiran Kecamatan Proppo, Kabupaten Pamekasan, Minggu (14/01/2024). Penanaman pohon dilakukan oleh BPBD Pamekasan bersama Forum Pengurangan Risiko Bencana (FPRB), Dinas PUPR, DLH, cabang dinas Perhutani Provinsi Jawa Timur, dan relawan. Akhmad Dhofir Rosidi, PLT Kalaksa BPBD Pamekasan mengatakan penanaman pohon ini sebagai upaya mitigasi bencana. “Dengan adanya kegiatan ini bisa mengurangi bencana. …
Read More »Sopir Diduga Mengantuk Berujung Kerugian Puluhan Juta
KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Kecelakaan lalu lintas terjadi di Jalan Raya Stadion, Kelurahan Lawangan Daya, Kecamatan Pademawu, Kabupaten Pamekasan pada Sabtu (13/01/2024) pukul 17.00 WIB. IPTU Edi Sugiantoro Kanit Gakkum Polres Pamekasan melalui keterangan tertulisnya menyampaikan, kecelakaan melibatkan kendaraan Mini Bus Nopol L 1337 DX yang dikemudikan oleh Mansur (25) warga Dusun Tengah, Desa Blumbungan, Kecamatan Larangan, Kabupaten Pamekasan kontra Mini …
Read More »Akibat Tabrak Depan-Samping di Larangan Pamekasan, Satu Pengendara Meninggal Dunia
KARIMATA.NET, PAMEKASAN, – Kecelakaan lalu lintas terjadi di Jalan Raya Desa Larangan Luar, Kabupaten Pamekasan, pada Jumat (12/01/2024) siang, menyebabkan satu pengendara meninggal dunia. IPTU Edi Sugiantoro Kanit Gakkum Polres Pamekasan menjelaskan kecelakaan itu melibatkan sepeda motor nopol M 6895 HA yang di kendarai Maulana Ainul Yaqin (22) dan pengemudi kendaraan sepeda motor nopol M 2381 BT atas nama Heri …
Read More »Polres Pamekasan Ringkus Residivis Pelaku Curanmor
KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Polres Pamekasan menangkap residivis pelaku pencuri dan penadah kendaraan bermotor di Wilayah Hukum Polres Pamekasan. Saat konferensi pers di Gedung Bhayangkara Polres Pamekasan, AKBP Jazuli Dani Iriawan Kapolres Pamekasan mengungkapkan, penangkapan pelaku atas laporan salah satu warga Desa Teja Timur, Kecamatan Kota, Kabupaten Pamekasan. “Dua tersangka masing-masing inisial M (26) dan FA (36) mengaku telah melakukan pencucian …
Read More »