Recent Posts

Wabup Pamekasan Bersama DPRD Lobi Pusat, Perjuangkan Tunda Bayar dan Pemulihan UHC

KARIMATAMEDIA, JAKARTA – Wakil Bupati Pamekasan H. Sukriyanto, bersama Wakil Ketua DPRD Pamekasan Ismail, S.H.I., M.I.P., dan Anggota Komisi IV DPRD Pamekasan Abd. Rasyid Fansari, melakukan rangkaian pertemuan strategis di Jakarta, Rabu (17/12/2025). Langkah ini ditempuh untuk memperjuangkan keberlanjutan layanan BPJS Kesehatan bagi masyarakat Pamekasan di tengah kondisi fiskal daerah yang terbatas. Abd. Rasyid Fansari menjelaskan, agenda pertama dilakukan dengan …

Read More »

Lapas Kelas IIA Pamekasan Usulkan 7 Warga Binaan Terima Remisi Natal 2025

KARIMATAMEDIA, PAMEKASAN – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Pamekasan mengusulkan sebanyak tujuh warga binaan pemasyarakatan (WBP) beragama Nasrani untuk mendapatkan Remisi Khusus Natal Tahun 2025.  Pengusulan tersebut dilakukan setelah melalui proses verifikasi administratif dan substantif sesuai ketentuan yang berlaku. Kepala Lapas Kelas IIA Pamekasan, Syukron Hamdani, mengatakan dari total 11 WBP Nasrani yang saat ini menjalani pembinaan, hanya tujuh orang …

Read More »

4.160 PPPK Paruh Waktu Resmi Dilantik, Bupati Pamekasan Tekankan Kinerja dan Integritas

KARIMATAMEDIA, PAMEKASAN – Pemerintah Kabupaten Pamekasan secara resmi melantik sebanyak 4.160 Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) paruh  di Halaman Pendopo Ronggosukowati Pamekasan, Rabu (17/12/2025).  Pelantikan ini menjadi bagian dari upaya penataan manajemen kepegawaian yang lebih adaptif dan berbasis kebutuhan organisasi. Pelantikan tersebut dilaksanakan berdasarkan Keputusan Bupati Pamekasan Nomor 813/53/432.403/2025 tentang Pengangkatan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja Paruh Waktu.  Bupati …

Read More »