Jemaah Haji Asal Sumenep Diberangkatkan Ke Asrama Haji Sukolilo Surabaya Jumat Dini Hari
KARIMATA.NET, SUMENEP – Ratusan Jemaah Haji asal Kabupaten Sumenep mulai diberangkatkan ke Asrama Haji Surabaya pada Jumat (07/06/2024) dini hari pukul 01.00 WIB. Pemberangkatan itu dibagi dua tahap, tahap pertama jemaah haji yang tergabung dalam Kelompok Terbang (kloter) 96 dan 97 pada Jumat (07/06/2024) pukul 01.00 WIB, kemudian akan disusul kloter 98 sekitar pukul 09.30 WIB. H. Ach. Sofie, Staf …
Read More »