KARIMATA.NET, BALIKPAPAN – Borneo FC menunjukkan performa gemilang pada pertandingan Pekan ke-15 Liga 1 2024 dengan menggilas Madura United 5-0 di Stadion Batakan, Balikpapan, Sabtu (14/12/2024). Laga baru berjalan empat menit saat Terens Puhiri membuka keunggulan Borneo FC. Memanfaatkan kelengahan lini pertahanan Madura United, Puhiri berhasil mengonversi peluang menjadi gol, mengubah skor menjadi 1-0. Keunggulan tersebut semakin memotivasi skuad Pesut …
Read More »admin
Pria Paruh Baya ditemukan Meninggal di Depan Kamar Mandi
KARIMATA.NET, PAMEKASAN – DR inisial (49) warga Jalan Trunojoyo, Gang 9 24A, Desa Laden Kecamatan Pamekasan ditemukan meninggal di rumahnya, Sabtu (14/12/2024). sekitar pukul 07.30 Wib AKP Muh Syaiful Bahri Maulana Kapolsek Pamekasan menyampaikan, korban ditemukan meninggal di depan kamar mandi di belakang rumahnya. Syaiful mengungkapkan, korban ditemukan meninggal berawal dari teman ponakan korban Ahmad Shah Fahlef, ditelpon oleh ponakan …
Read More »Pamekasan Pimpin Jawa Timur: Tingkat Partisipasi Pemilih Tertinggi Capai 87,57%
KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Kabupaten Pamekasan mencatatkan prestasi membanggakan dengan masuk dalam daftar 10 daerah dengan tingkat partisipasi masyarakat tertinggi pada Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Timur Tahun 2024. Berdasarkan data resmi, tingkat partisipasi masyarakat di Pamekasan mencapai angka 87,57 persen, menjadikannya daerah dengan tingkat partisipasi tertinggi di seluruh Jawa Timur. Amir, Komisioner Komisi Pemilihan Umum (KPU) Pamekasan, mengungkapkan saat …
Read More »Motif Mabuk, Tiga Pemuda Terlibat Penganiayaan di Sumenep Serahkan Diri ke Polisi
KARIMATA.NET, SUMENEP – Satreskrim Polres Sumenep berhasil mengungkap kasus tindak penganiayaan secara bersama-sama berdasarkan Laporan Polisi Nomor: LP/B/303/XII/2024/SPKT/POLRES SUMENEP/POLDA JAWA TIMUR tertanggal 7 Desember 2024. Kejadian yang melibatkan korban berinisial AR (18), warga Desa Pandian, Kecamatan Kota Sumenep, Kabupaten Sumenep, dan tiga tersangka yang telah menyerahkan diri ke Polres Sumenep. Ketiga tersangka tersebut adalah MS (22) warga Desa Talang, Kecamatan …
Read More »Pekan ke-15 Liga 1, Madura United FC Siap Hadapi Borneo FC
KARIMATA.NET, BALIKPAPAN – Pekan ke-15 Liga 1, Borneo FC akan menjamu Madura United FC di Stadion Batakan, Balikpapan, Sabtu (14/12/2024), Pukul 19.00 WIB. Berstatus sebagai tuan rumah, Borneo FC punya motivasi tinggi untuk meraih tiga poin. Sementara, Madura United FC juga ingin mendapatkan poin penuh agar keluar dari zona degradasi. Paulo Menezes, Pelatih Madura United FC mengatakan persiapan tim bersama …
Read More »Sigap! Petugas dan Warga Bersama-Sama Evakuasi Pohon Tumbang di Sumenep
KARIMATA.NET, SUMENEP – Curah hujan tinggi disertai angin kencang pada Kamis, (12/12/2024) menyebabkan sebuah pohon asam besar tumbang di Jalan Raya Sumenep-Pamekasan, tepatnya di Desa Kaduara Timur, Kecamatan Pragaan, Kabupaten Sumenep. Peristiwa ini sempat menutup arus lalu lintas di kawasan tersebut. Kapolsek Prenduan, Sudiono, mengatakan pohon asam yang berada di sisi selatan jalan roboh dan menutup hampir seluruh badan jalan. …
Read More »BPJS Kesehatan Beri Penghargaan kepada Stakeholders dalam Program Anti Kecurangan JKN
KARIMATA.NET, JAKARTA – Dalam rangka memperingati Hari Anti Korupsi Sedunia (Hakordia) yang jatuh pada 9 Desember, BPJS Kesehatan memberikan penghargaan kepada sejumlah pemangku kepentingan (stakeholders) Program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) yang berkomitmen dalam pemberantasan kecurangan dan gratifikasi sepanjang tahun 2024. Penghargaan ini diberikan sebagai bagian dari upaya menciptakan ekosistem JKN yang bersih, transparan, dan akuntabel. Direktur Utama BPJS Kesehatan, Ghufron …
Read More »UMK Pamekasan 2025 Diusulkan Naik 6,5 Persen, Menjadi Rp 2,36 Juta
KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Upah Minimum Kabupaten (UMK) Pamekasan tahun 2025 diusulkan mengalami kenaikan sebesar 6,5 persen dari tahun sebelumnya. Berdasarkan hasil rapat pleno Dewan Pengupahan Kabupaten Pamekasan, UMK tahun 2025 diusulkan menjadi Rp 2.365.508,78. Angka ini naik Rp 144 ribu dari UMK tahun 2024 yang ditetapkan sebesar Rp 2.221.135. Kepala Bidang Pelatihan Kerja dan Produktivitas Tenaga Kerja Dinas Koperasi, UKM, …
Read More »Partisipasi Pemilih di Pilkada 2024 Pamekasan Naik Signifikan
KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Pamekasan mencatat adanya peningkatan signifikan dalam partisipasi pemilih pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak 2024 dibandingkan dengan Pilkada serentak 2018 lalu. Tingkat partisipasi pemilih pada Pilkada 2024 mencapai 87,05%, meningkat 15% dari angka 73% pada Pilkada 2018. Divisi Sosialisasi, Pendidikan Pemilih, Partisipasi Masyarakat, dan Sumber Daya Manusia KPU Pamekasan, Moh. Amiruddin, mengungkapkan bahwa …
Read More »Polisi Lakukan Penyelidikan Penyebab Kebakaran Kios di RSUD Pamekasan
KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Polres Pamekasan menyebutkan kebakaran Kios di RSUD Smart Pamekasan berawal dari sebuah Toko Sri Rejeki milik ibu Sri Mulyani yang merembet ke kios yang lain. Kapolres Pamekasan AKBP Jazuli Dani Iriawan melalui Kasi Humas AKP Sri Sugiarto mengatakan, kejadian kebakaran terjadi sekitar pukul 01.45 Wib, di komplek pertokoan dan kios/kantin RSUD Pamekasan “Ada 8 Toko Kios/Kantin di …
Read More »