KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Dalam rangka Cipta Kondisi menjelang Bulan Suci Ramadan 1446 Hijriah/2025 Masehi, Polres Pamekasan menggelar razia minuman keras (miras) di beberapa titik di wilayah Pamekasan pada Sabtu (15/2/2025) malam. Hasil dari razia tersebut, petugas berhasil mengamankan ratusan botol miras berbagai merek dari sejumlah lokasi. Razia yang dilakukan oleh personel gabungan Polres Pamekasan ini menyasar enam titik penjual miras. …
Read More »admin
Aksi Kejahatan Marak di Suramadu, DPRD Jatim Dorong Pengamanan Maksimal
KARIMATA.NET, BANGKALAN – Jembatan Suramadu yang menghubungkan Surabaya dan Madura, kini menjadi sorotan publik bukan karena kemegahannya, tetapi akibat meningkatnya kasus kriminalitas yang terjadi di sepanjang jembatan. Para pengendara, khususnya pengguna sepeda motor, merasa was-was saat melintas di jembatan terpanjang di Indonesia ini. Beragam modus kejahatan semakin marak terjadi, mulai dari pencurian kendaraan hingga aksi pembegalan dengan menggunakan senar pancing. …
Read More »Strategi Matang, Madura United Jinakkan Dewa United di Laga Penuh Drama
KARIMATA.NET, BANGKALAN – Madura United sukses menundukkan Dewa United dengan skor 3-1 dalam lanjutan Liga 1 yang berlangsung di Stadion Gelora Bangkalan, Sabtu (15/2/2025). Kemenangan ini bukan hanya soal efektivitas serangan, tetapi juga hasil dari strategi matang yang diterapkan pelatih Angel Alfredo Vera. Sejak awal pertandingan, Madura United tampil disiplin dengan pendekatan yang terorganisir. Meski Dewa United mendominasi penguasaan bola, …
Read More »Kisah Pilu Pak Slamet, Bhabinkamtibmas dan Dinsos Berikan Bantuan
KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Kisah memilukan tentang Pak Slamet (50), seorang pria yang hidup sebatang kara dalam kondisi sakit stroke, viral di TikTok dan mendapat perhatian dari Bhabinkamtibmas Polsek Pamekasan serta Dinas Sosial. Kapolsek Pamekasan, AKP Muh. Syaiful Bahri, menyampaikan bahwa unggahan mengenai kondisi Pak Slamet pertama kali viral pada Jumat, 14 Februari 2025. Video tersebut memperlihatkan kehidupan Pak Slamet yang …
Read More »Sandal dan Sabit Ditinggal, Nenek Juriyah Menghilang Tanpa Jejak
KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Seorang nenek bernama Juriyah atau yang akrab disapa Bu Rusdi (65), warga Desa Tebul Timur, Kecamatan Pegantenan, Pamekasan, dikabarkan hilang sejak Kamis (13/2/2025) sore. Kapolsek Pegantenan, IPTU Heri Siswanto, mengatakan bahwa Juriyah meninggalkan rumah pada Kamis sore. Hingga saat ini, keberadaannya belum diketahui meskipun pihak keluarga dan aparat telah melakukan pencarian. “Namun, karena hingga pukul 17.00 WIB …
Read More »Gudang Kayu di Pamekasan Ludes Terbakar, Kerugian Capai Rp 100 Juta
KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Sebuah gudang penyimpanan kayu di Dusun Tengger, Desa Polagan Galis, Pamekasan, habis dilalap si jago merah pada Jumat (14/2/2025) malam sekitar pukul 23.00 WIB. Gudang tersebut diketahui milik Indra Kuswandi (37), warga setempat. Kapolsek Galis, IPTU Moh Kadarisman S.H., M.M., menyatakan bahwa kebakaran tersebut diduga disebabkan oleh arus pendek listrik. Saat kejadian, pemilik gudang sedang berada di …
Read More »Wisuda Spektakuler ke-18 Dubaja Ibos, Tampilkan Tokoh Dunia hingga Kreasi Santri
KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Pondok Pesantren Darul Ulum II Baled Dhajah, Islamic Boarding School “Dubaja Ibos” di Desa Bujur Tengah, Kecamatan Batumarmar, Kabupaten Pamekasan, menggelar wisuda ke-18 dengan konsep spektakuler. Acara yang berlangsung pada Jumat (14/3) ini diikuti oleh 103 peserta dari berbagai tingkatan, yakni TPA, Maktuba, MDTA, Tahfidz, dan STM. Dubaja Ibos menghadirkan panggung megah dengan tata cahaya yang memukau, …
Read More »Kabiro Komunikasi dan Layanan Informasi Kementan RI, Nahkoda Baru
KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Putera Madura, drh. Mohammad Arief Cahyono, M.Si dilantik sebagai Kepala Biro Komunikasi dan Layanan Informasi Kementerian Pertanian RI, Jumat (14/2/2025) pagi. Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman melantik Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama lingkup Kementerian Pertanian di Jakarta, Jumat (14/2/2025). Menteri Pertanian (Mentan) Republik Indonesia Andi Amran Sulaiman menekankan jajaran Kementerian Pertanian untuk bekerja dengan profesionalisme, menjunjung tinggi …
Read More »Diduga Mengantuk, Pengemudi Minibus Sebabkan Kecelakaan di Pamekasan
KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Kecelakaan lalu lintas terjadi di Jalan Raya Desa Teja Timur, Kecamatan Pamekasan, Kabupaten Pamekasan, pada Jumat (14/2/2025) pukul 15.00 WIB. Insiden yang melibatkan kendaraan minibus dan sepeda motor ini mengakibatkan satu orang mengalami luka-luka serta kerugian materiil sebesar Rp15 juta. IPDA Slamet Riyadi, S.H., M.H., Kanit Gakkum Satlantas Polres Pamekasan, mengatakan, kecelakaan terjadi saat minibus bernomor polisi …
Read More »Kemenag Buka Tahap Pelunasan Biaya Haji 1446 H, Berikut Rinciannya!
KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Kementerian Agama (Kemenag) membuka tahap pelunasan biaya haji 1446 H/2025 bagi jemaah haji reguler dan prioritas lansia mulai 14 Februari hingga 14 Maret 2025. Pelunasan ini dilakukan setelah terbitnya Keputusan Presiden (Keppres) Nomor 6 Tahun 2025 tentang Biaya Penyelenggaraan Ibadah Haji (BPIH), yang bersumber dari Bipih dan nilai manfaat. Keppres tersebut telah ditandatangani oleh Presiden pada 12 …
Read More »