Kecelakaan Tabrak Depan di Jalan Raya Pamekasan–Sumenep, Satu Orang Meninggal Dunia
KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Kecelakaan tabrak depan terjadi di Jalan Raya Pamekasan–Sumenep, tepatnya di Desa Larangan Luar, Kecamatan Larangan, Kabupaten Pamekasan, Jumat (19/09/2025) sekitar pukul 09.00 WIB. Insiden tersebut melibatkan sepeda motor dan truk box hingga menelan korban jiwa. Kanit Gakkum Satlantas Polres Pamekasan, IPDA Slamet menjelaskan, kecelakaan bermula saat sepeda motor bernopol M 3869 BF yang dikendarai Abd Syukur (65), …
Read More »
Karimata Media Dinamika Madura

