Nelayan Temukan Jasad Mr. X di Bibir Pantai Pamekasan
KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Warga Desa Branta Pesisir, Kecamatan Tlanakan, Kabupaten Pamekasan, digemparkan dengan penemuan sesosok mayat laki-laki tanpa identitas (Mr. X) yang terdampar di bibir pantai Dusun Lunas, Jumat (10/10/2025) pagi sekitar pukul 07.00 WIB. Camat Tlanakan, Nurhidayati Rasuli, kepada Jurnalis Karimata bilang, Penemuan jasad ini pertama kali diketahui oleh seorang nelayan setempat, Abdus Salam (52), saat hendak membersihkan kapal …
Read More »
Karimata Media Dinamika Madura

