Tiga Rumah Dan 1 Gudang Mebel Di Pamekasan Ludes Terbakar
KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Tiga rumah dan satu gudang mebel ludes terbakar di Dusun Nangger, Desa Bandaran Tlanakan Pamekasan, Jumat (26/04/2024) sekitar pukul 23.30 WIB. AKP Junairi Tirto Admojo, S.H, Kapolsek Tlanakan Pamekasan mengatakan kebakaran bermula saat anak korban bernama Ali melihat ada api yang membakar Gudang Mebel milik ayahnya Nasib, saat itu juga keduanya berusaha memadamkan api namun gagal karena …
Read More »