Madura United Siap Evaluasi dan Bangkit Setelah Kalah dari PSS Sleman
KARIMATA.NET, SOLO – Madura United harus mengakui keunggulan PSS Sleman dalam pertandingan pekan ke-17 BRI Liga 1 yang digelar di Stadion Manahan Solo, Jumat (27/12/2024). Laga yang berlangsung sengit ini berakhir dengan kemenangan PSS Sleman 0-4. Empat gol kemenangan PSS Sleman dicetak oleh Cleberson (11′), Dominikus Dion (36′), Danilo Alves (59′), dan Gustavo Tocantins (65′). Rahmat Basuki, Caretaker Madura United, …
Read More »
Karimata Media Dinamika Madura

