Tertibkan PKL, Satpol PP Pamekasan Pasang Garis Pembatas di Arek Lancor
KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Pamekasan terus melakukan langkah penertiban terhadap Pedagang Kaki Lima (PKL) yang masih melanggar peraturan di fasilitas umum, khususnya di kawasan Arek Lancor. Mohammad Yusuf Wibiseno, Kepala Satpol PP Pamekasan, saat on air di Radio Karimata bilang, pihaknya memasang garis pembatas di lingkar arek lancor agar PKL tidak memanfaatkan fasilitas umum. …
Read More »
Karimata Media Dinamika Madura

