“Wagner Augusto ‘Dida’: Amunisi Baru Madura United dari Liga Portugal
KARIMATA.NET, YOGYAKARTA – Madura United FC kembali mengumumkan rekrutan baru untuk penjaga gawang yang berasal dari Brasil, Wagner Augusto Guimarães dos Santos atau akrab disapa Dida. Annisa Zhafarina, Direktur Utama Madura United menyebut Dida didatangkan untuk menambah amunisi pertandingan BRI Liga 1 2024/2025. “ Dida ini sudah deal menjadi bagian dari Laskar Sapeh Kerrab. Pria berusia 26 tahun dengan tinggi …
Read More »