Madura United Bundling Ticket Dalam Hadapi Tiga Laga Home Beruntun
KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Madura United akan menjalani tiga laga kandang secara beruntun di Stadion Gelora Bangkalan (SGB). Tiga tim yang akan menjadi lawan Madura United adalah Persis Solo pada Sabtu (01/02/2025), PSBS Biak pada Sabtu (08/02/2025) dan Dewa United pada Sabtu (15/02/2025). Media Officer Madura United Ferdiansyah, menyatakan untuk meningkatkan antusiasme suporter, manajemen Madura United menghadirkan inovasi menarik berupa Bundling …
Read More »
Karimata Media Dinamika Madura

