KARIMATAMEDIA, SAMPANG – Hujan deras disertai angin kencang yang melanda sebagian wilayah Kabupaten Sampang pada Selasa (02/12/2025) siang mengakibatkan tiga pohon berukuran besar tumbang di Kecamatan Jrengik. Sejumlah titik terdampak sempat terhambat aksesnya, termasuk area sekolah dan rumah warga. Kasi Kedaruratan dan Logistik BPBD Sampang, Mohammad Hozin, S.Sos., M.Si., menjelaskan bahwa laporan pertama diterima tak lama setelah cuaca ekstrem terjadi. …
Read More »Nasional
Pemkab Pamekasan Akan Lantik 4.160 PPPK Paruh Waktu Tahun 2025
KARIMATAMEDIA, PAMEKASAN – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pamekasan akan melaksanakan pelantikan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Paruh Waktu Tahun 2025 dalam waktu dekat. Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Pamekasan, Saudi Rahman, menyebut total formasi yang akan dilantik mencapai 4.160 orang, mencakup tenaga guru, kesehatan, dan teknis yang tersebar di sejumlah Organisasi Perangkat Daerah …
Read More »Dishub Jatim Luncurkan Layanan Kapal Cepat untuk Konektivitas Antar Pulau
KARIMATAMEDIA, BANYUWANGI – Pemerintah Provinsi Jawa Timur melalui Dinas Perhubungan (Dishub) Provinsi Jatim kembali memperkuat konektivitas wilayah kepulauan dengan menghadirkan layanan Tol Laut Jatim. Layanan baru ini resmi dioperasikan menggunakan Kapal Ekspres Bahari 8B, kapal cepat yang melayani rute Probolinggo hingga Kalianget dengan singgah di sejumlah pulau di Madura. Program ini menjadi angin segar bagi masyarakat kepulauan yang selama ini …
Read More »Hari AIDS Sedunia: Mayoritas Pasien di Pamekasan Didominasi Laki-Laki
KARIMATAMEDIA, PAMEKASAN – Peringatan Hari AIDS Sedunia setiap 1 Desember kembali menjadi momentum meningkatkan kepedulian terhadap penanggulangan HIV/AIDS, sekaligus mengingatkan bahwa penyakit ini masih menjadi tantangan kesehatan di Kabupaten Pamekasan. Kepala Bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit (P2P) Dinkes Pamekasan, Avira Sulistyowati, mengatakan HIV/AIDS tetap menjadi salah satu penyakit menular yang diprioritaskan pemerintah untuk dieliminasi pada tahun 2030. Ia menyebut, sepanjang …
Read More »Selama Operasi Zebra Semeru 2025, Polres Pamekasan Tindak 17.209 Pelanggar Lalin
KARIMATAMEDIA, PAMEKASAN – Polres Pamekasan menuntaskan pelaksanaan Operasi Zebra Semeru 2025 yang digelar sejak 17 hingga 30 November, dengan ribuan penindakan pelanggaran lalu lintas. KBO Lantas Polres Pamekasan, IPDA Yoyok Tri Cahyono, menjelaskan operasi tahun ini berjalan dengan fokus pada penindakan pelanggaran, pengawasan titik rawan kecelakaan, serta penertiban aktivitas balapan liar yang kerap meresahkan masyarakat. “Selama Operasi Zebra, total pelanggaran …
Read More »Cuaca Ekstrem Mengintai Jatim, BMKG Minta Warga Tetap Waspada
KARIMATAMEDIA, SIDOARJO – Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Juanda mengeluarkan peringatan kewaspadaan cuaca ekstrem di sejumlah wilayah Jawa Timur pada periode 30 November hingga 9 Desember 2025. Cuaca ekstrem ini berpotensi menimbulkan bencana hidrometeorologi seperti hujan sedang hingga lebat, banjir, banjir bandang, tanah longsor, angin kencang, puting beliung, hingga hujan es. Peringatan tersebut mencakup Kabupaten Bangkalan, Banyuwangi, Bojonegoro, Bondowoso, …
Read More »DPRD Dukung Kebijakan Jam Malam Pelajar demi Tekan Kenakalan Remaja
KARIMATAMEDIA,PAMEKASAN – DPRD Pamekasan menyatakan dukungan penuh terhadap kebijakan Forkopimda yang memberlakukan jam malam bagi pelajar menyusul meningkatnya kenakalan remaja di kawasan Arek Lancor. Kebijakan ini ditujukan untuk menekan aktivitas negatif yang melibatkan anak muda pada malam hari. Ketua DPRD Pamekasan, Ali Masykur, S.H., menyampaikan bahwa aturan tersebut diberlakukan untuk siswa SD, SMP, SMA, dan sederajat sebagaimana hasil kesepakatan dalam …
Read More »Penjualan Tiket Laga Madura United–Persib Dimulai, Suporter Bisa Beli Lewat Tiga Kanal Resmi
KARIMATAMEDIA, PAMEKASAN – Jelang laga big match antara Madura United vs Persib Bandung, manajemen Laskar Sape Kerrab resmi membuka penjualan tiket pertandingan. Manager Marketing Faizin Yasyaf memastikan bahwa proses distribusi tiket tahun ini dibuat lebih tertib dan mudah dijangkau oleh para suporter. Faizin menjelaskan bahwa tiket sudah mulai dijual secara online melalui situs resmi tiketmaduraunitedfc.com. Selain itu, tiket juga tersedia …
Read More »Parreira Optimistis Madura United Siap Hadapi Persib di SGMRP
KARIMATAMEDIA, PAMEKASAN – Pelatih Madura United, Carlos Parreira, menyatakan keyakinannya terhadap kesiapan Laskar Sape Kerrap menjelang laga kontra Persib Bandung pada 30 November 2025 di Stadion Gelora Madura Ratu Pamelingan (SGMRP) Pamekasan. Ia menegaskan bahwa tim berada dalam kondisi baik dan menunjukkan peningkatan signifikan selama pekan latihan terakhir. Parreira mengatakan peningkatan terlihat jelas hampir di semua sektor permainan, terutama dalam …
Read More »86 Ribu Warga Terancam Kehilangan BPJS, DPRD Minta UHC Jadi Prioritas
KARIMATAMEDIA,PAMEKASAN – Anggota DPRD Kabupaten Pamekasan, Abd Rasyid Fansori, memberikan perhatian khusus terhadap potensi terputusnya kepesertaan BPJS Kesehatan bagi puluhan ribu warga pada tahun anggaran 2026. Ia menilai, apabila pemerintah daerah tidak menempatkan Universal Health Coverage (UHC) sebagai prioritas utama, lebih dari 86 ribu masyarakat Pamekasan berisiko kehilangan jaminan kesehatan meski alokasi anggaran telah disesuaikan sebesar Rp34 miliar. Menurut Rasyid, …
Read More »
Karimata Media Dinamika Madura