Madura United Tahan Imbang SP Falcons di Laga Perdana AFC Challenge League
KARIMATA.NET, MONGOLIA – Madura United menahan imbang tuan rumah SP Falcons dengan skor 0-0 dalam laga pembuka AFC Challenge League di MFF Football Centre, Ulaanbaatar, Mongolia, Minggu (27/10/2024). Pertandingan yang berlangsung pada pukul 15.00 waktu setempat atau 14.00 WIB ini menjadi awal petualangan Laskar Sape Kerrab di kompetisi antarklub Asia. Meski bermain di tengah kondisi cuaca dingin yang ekstrem, Madura …
Read More »
Karimata Media Dinamika Madura

