Kejadian Tragis di Pragaan: Seorang Laki-Laki Ditemukan Meninggal Gantung Diri
KARIMATA.NET, SUMENEP – Sebuah kejadian tragis terjadi di Dusun Pesisir, Desa Prenduan Kecamatan Pragaan, Sumenep Minggu, (05/01/2025) sekitar pukul 03.30 WIB, seorang laki-laki inisial AY(29) ditemukan meninggal dunia akibat gantung diri di belakang rumah neneknya, yakni Baida (70). Kapolsek Prenduan, IPTU Mohammad Sudiono menyatakan kronologis kejadian bermula ketika Baida terbangun dari tidurnya dan membuka pintu belakang rumah. Ia terkejut melihat …
Read More »
Karimata Media Dinamika Madura

