Tag Archives: Bencana Hidrometeorologi

Hujan Seharian Mengguyur Kabupaten Pamekasan, Sejumlah Titik Tergenang Banjir

KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Sejumlah ruas jalan di Pamekasan ditutup imbas banjir di sekitar beberapa titik di Kecamatan Kota, Kabupaten Pamekasan sejak Selasa (12/03/2024) sore. Aisyah, salah satu pendengar Radio Karimata mengatakan, ruas jalan yang ditutup antara lain Jalan Segara, Jalan Cokroatmojo menuju Jalan R. Abd. Aziz, Jalan Teja, dan Jalan Jalmak. “Tadi di simpang 4 ke arah Jalan Segara ditutup, …

Read More »

Sebulan Terakhir, Bencana Angin Kencang Mendominasi di Pamekasan

KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Badan penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Pamekasan mencatat bencana Alam paling mendominasi di Pamekasan adalah angin kencang. Akhmad Dhofir Rosidi, Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Pelaksana (Kalaksa) BPBD Pamekasan mengatakan, semua kecamatan di Pamekasan berpotensi terjadi bencana, namun berdasarkan data pasti dari BPBD sedikitnya ada lima kecamatan yang sudah terdampak bencana alam dengan kategori hujan deras dan angin kencang …

Read More »

BMKG Jatim Minta Masyarakat Waspada Potensi Cuaca Eksrtem Sepekan Kedepan

KARIMATA.NET, SIDOARJO – Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Jatim meminta warga Jawa Timur mewaspadai potensi cuaca ekstrem selama sepekan mulai tanggal 17- 23 Januari 2024. Taufiq Hermawan, ST, MT Kepala Stasiun Meteorologi Kelas I Juanda Sidoarjo dalam keterangan tertulisnya mengatakan, Saat ini Kondisi dinamika atmosfer menunjukan hangatnya suhu muka laut di sekitar wilayah perairan Jawa Timur yang mengindikasikan pasokan …

Read More »