Breaking News

Berita Terbaru

Bea Cukai Madura Berhasil Sita Rokok Ilegal Senilai Rp 135 Juta

KARIMATA.NET, PAMEKASAN – Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai (KPPBC) Madura kembali menunjukkan keseriusannya dalam memberantas peredaran rokok ilegal di wilayahnya.  Pada Senin (15/07/2024) sekitar pukul 23.00 WIB, petugas berhasil mengamankan puluhan rokok ilegal di Jl Raya Bancelok, Sampang, Madura. Dhiyang Hadi Sayoga, Pemeriksa Bea Cukai Pertama, Bea Cukai Madura mengatakan dalam operasi tersebut, sebanyak 9.200 batang rokok ilegal …

Read More »

Sambut Operasi Patuh Semeru 2024, Polres Sumenep Laksanakan Pemeriksaan Ketat Personel

KARIMATA.NET, SUMENEP – Dalam rangka Operasi Patuh Semeru 2024, Polres Sumenep menggelar Penegakan Ketertiban dan Kedisiplinan (Gaktibplin) personel di depan pintu masuk Mapolres Sumenep Selasa (16/7/2024).  IPTU Muhajirin, S.H, Kasi Propam Polres Sumenep mengatakan, Gaktibplin ini bertujuan untuk meningkatkan kedisiplinan personel Polres Sumenep, memastikan kesiapan personel dalam pelaksanaan Operasi Patuh Semeru 2024, mencegah pelanggaran dan penyalahgunaan wewenang oleh personel, serta menjaga …

Read More »

Piala Presiden 2024, Madura United di Grup B Berhadapan Dengan Langganan Juara

KARIMATA.NET, JAKARTA – Hasil Press Conference pembagian grup Piala Presiden 2024 digelar di SCTV Tower, Jakarta, Senin (15/07/2024), Madura United masuk dalam Grup B. Sementara di Grup A ada tuan rumah Persib bersama Persis Solo, Borneo FC Samarinda, dan PSM Makassar. Sedangkan Grup B diisi oleh Bali United, Arema FC, Persija Jakarta, dan Madura United FC. Madura United satu Grup …

Read More »